Untuk bisa berlibur atau melakukan perjalanan ke China kita wajib mengurus Visa China. Begitu Visa sudah ada ditangan anda, pintu negeri China sudah terbuka lebar untuk anda, untuk itu saya akan membahas sedikit tentang Visa.
Meskipun anda datang ke China untuk urusan bisnis, anda tidak bisa begitu saja mengajukan visa bisnis. Visa bisnis memiliki persyaratan tertentu, seperti menyertakan surat undangan dari perusahaan yang ada di China. Visa yang bisa anda ajukan untuk berbelanja selama beberapa hari di China adalah Tourist Visa atau Visa L, yaitu diberikan kepada pemohon yang datang ke China untuk tujuan wisata, kunjungan kerabat, atau kunjungan pribadi lainnya dan berlaku hanya 30hari.
Hal yang perlu anda persiapkan sebelum Continue reading “China Visa for Indonesia”